Balap Liar di Kandaidua Dibubarkan Aparat

Sel, 9 Feb 2021 09:46:28am author Metro Dompu
IMG_20210209_174118

Dompu – metrodompu.com, Aksi balap liar yang dilakukan oleh sekelompok remaja di jalan yang melintasi persawahan So Doro Cumpa Kelurahan Kandai dua cukup meresahkan dan mengganggu kelancaran pengguna jalan.

Tidak mempan diperingatkan oleh warga, Bhabinkamtibmas Kandai dua, Bripka Abdul Gafur turun tangan membubarkan dengan mendatangi kerumunan anak-anak muda tersebut, selasa (9/2/2021) sekira pukul 16.45 wita.

“Dengan pendekatan persuasif, mereka dapat memahami dan menerima arahan dari kita,” ungkap Gafur.

Pada moment itu Bhabinkamtibmas mengingatkan tentang risiko balap liar yang justru mendatangkan kerugian.

“Aksi balap liar justru merugikan, taruhannya adalah nyawa, hal itu tidak mendatangkan manfaat,” tutur gafur menceritakan penyampaiannya pada remaja.

Terkait protokol kesehatan, Abdul Gafur juga memberikan pemahaman pada para remaja, “Kalau bikin kerumunan di tengah pandemi Covid-19 ini, jelas kita tindak langsung dan kita bubarkan,” jelasnya.

Di samping itu, ia juga tidak lupa ingatkan agar keluar rumah mereka harus mengenakan masker. Jika tidak ingin di beri sanksi. “Kita peringatkan mereka, kalau tidak pakai masker akan ada hukuman. Push up hingga 100 kali,” tegasnya.

Lanjutnya, tak perlu waktu lama, remaja yang hendak balap liar tadi itu berangsur-angsur membubarkan diri. (YIDP)

Baja Juga

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

News Feed

Fakta yang Terjadi Dibalik Seleksi ASN P3K

Sab, 21 Des 2024 10:34:10pm

Dompu, metrodompu.com - Pelaksanaan tes online untuk perekrutan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) di Kabupaten Dompu tahun 2024...

Pemda Dompu Launching Mal Pelayanan Publik

Sab, 21 Des 2024 10:05:57am

Dompu, metrodompu.com - Mal Pelayanan Publik (MPP) telah dilakukan soft launching pada hari ini, Senin (25/11/2024). Peluncuran awal ini...

DP3A Gelar Pelatihan Manajemen dan Penanganan Kasus Kekerasan

Sab, 21 Des 2024 09:58:50am

Dompu, metrodompu.com - Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DP3A) Kabupaten Dompu menggelar Pelatihan Manajemen dan Penanganan...

Peringati BCL, Dislutkan Dompu Bersih-bersih Pantai Hodo

Sab, 21 Des 2024 09:51:34am

Dompu, metrodompu.com - Dalam upaya mencegah terjadinya kerusakan ekosistem laut, Dinas Kelautan dan Perikanan Kabupaten Dompu melakukan kegiatan...

DP3A Ingatkan Aturan Pembatasan Jam Malam Bagi Anak

Sab, 21 Des 2024 09:44:46am

Dompu, metrodompu.com - Kasus kekerasan yang melibatkan anak sebagai pelaku, korban bahkan saksi di Kabupaten Dompu sungguh dalam kondisi...

Irup Upacara HUT NTB ke 66, Wabup Dompu Bacakan Sambutan Pj. Gubernur

Sab, 21 Des 2024 09:35:09am

Pemerintah Daerah Kabupaten Dompu menggelar Upacara Peringatan Hari Ulang Tahun Provinsi Nusa Tenggara Barat ke-66 tahun 2024.   Upacara...

Pastikan Kondusif Wilayah, Tim Tanggap Darurat Kenakalan Remaja Berpatroli

Kam, 12 Des 2024 01:55:20am

Dompu, metrodompu.com - Tim Tanggap Darurat Kenakalan Anak dan Remaja Kabupaten Dompu kembali berpatroli untuk memastikan kondusivitas wilayah,...

Pemda Dompu Peringati HUT DWP ke 25

Sab, 7 Des 2024 09:01:50pm

Dompu, metrodompu.com - Darma Wanita Persatuan (DWP) Kabupaten Dompu menggelar Peringatan Ulang Tahun ke-25 tahun...

Sejumlah Pejabat Lingkup Pemda Dompu Dilantik

Jum, 6 Des 2024 12:58:10pm

Dompu, metrodompu.com - Wakil Bupati Dompu, H. Syahrul Parsan, S.T., M.T melantik dan mengambil sumpah/janji 36 Pejabat Tinggi Pratama,...

Pemda Dompu Rapat Klinis Tim Tanggap Darurat Kenakalan Anak dan Remaja

Jum, 6 Des 2024 02:33:50am

Pemda Dompu menggelar Rapat Klinis Tim Tanggap Darurat Kenakalan Anak dan Remaja Tingkat Kabupaten Dompu tahun 2024. Kegiatan rapat klinis itu...

Berita Terbaru

Fakta yang Terjadi Dibalik Seleksi ASN P3K

Sab, 21 Des 2024 10:34:10pm

Pemda Dompu Launching Mal Pelayanan Publik

Sab, 21 Des 2024 10:05:57am

Kriminal

Pendidikan

Fakta yang Terjadi Dibalik Seleksi ASN P3K

Sab, 21 Des 2024 10:34:10pm

Visitor