Anggota Polsek Pekat Ditikam, Pelaku Masih Diburu Polisi

Jum, 22 Okt 2021 12:41:22am 41 author Metro Dompu
Screenshot_2021-10-22-08-11-08-20_compress65

Dompu – metrodompu.com, Kasus penganiayaan terhadap anggota Polisi kembali terjadi di wilayah hukum Polres Dompu. Pada pekan lalu dialami oleh Korban S Kepala SKPT Polsek Manggelewa dan kali ini dialami oleh anggota Kepolisian Sektor Pekat.

Kapolsek Pekat melalui Kasi Humas, IPDA. Ahmad Marzuki, dalam rilisannya mengatakan  “Anggota Kepolisian Sektor Pekat, Brigadir Zytho Faudzul Arezhar, (34), dan seorang warga masyarakat yang bernama Efendi alias Uba Fendi (40) terpaksa dilarikan ke Puskesmas Calabai II di Nangakara karena mengalami tusukan dibagian badan mereka yang dilakukan oleh oknum Swandi alias Ambo (28) warga Dusun Safahu Desa Doropeti Kecamatan Pekat”.

Penganiayaan dengan menggunakan senjata tajam sebagaimana Laporan Polisi Nomor : LP/ 27 /X/2021/NTB/SPKT, tanggal 21 Oktober 2021.

Pasal yang disangkakan :
Pasal 351 ayat (1) KUH-Pidana dan UU
No.12/DRT 1951.

Pada hari Kamis tgl 21 Oktober 2021, sekitar pukul 17.40 wita, bertempat di Lapangan Umum Desa Sori Tatanga Kecamatan Pekat Kabupaten Dompu telah terjadi penganiayaan dengan menggunakan senjata tajam terhadap diri anggota Sek Pekat Kesatuan Polres Dompu an. BRIGADIR ZYTHO FAUDZUL AREZHAR bersama satu orang masyarakat a.n Sdr.EFENDI yang diduga dilakukan oleh pelaku sdr.SWANDI Alias Ambo.

Berawal dengan adanya korban melaksanakan Pengamanan kegiatan Pertandingan Semi Final antara Klub Sarenta FC melawan Klub Nuansa Saloko dan terjadi keributan antara suporter kedua club yang bertanding.
Melihat keributan tersebut korban yang bertugas melaksanakan pengamanan langsung berusaha mengamankan keributan tersebut namun oleh terduga pelaku sdr.SWANDI Alias AMBO melakukan penyerangan terhadap korban, tidak lama setelah pelaku melakukan penyerangan terhadap korban BRIGADIR ZYTHO FAUDZUL AREZHAR selanjutnya pelaku kembali melakukan penyerangan terhadap seorang warga masyarakat a.n. sdr.EDENDI yang saat itu juga membantu anggota Polri mengamankan keributan tersebut dan setelah melakukan penganiayaan tersebut pelaku langsung melarikan diri.

Akibat kejadian penyerangan yang dilakukan oleh sdr.SWANDI Alias AMBO tersebut, korban BRIGADIR ZYTHO FAUDZUL AREZHAR mengalami luka tusuk pada bagian telapak tangan kanan sedangkan korban warga masyarakat Sdr.EFENDI mengalami luka pada bagian pergelangan tangan kanan, selanjutnya kedua korban dibawa oleh dua orang anggota Polsek Pekat yang ikut melaksanakan pengamanan ke Puskesmas Calabai II Desa Nangakara untuk dilakukan perawatan.

Tindakan kepolisian
– Membuat laporan Polisi.
– Mendatangi TKP
– Melakukan Visum Et Revertum
– Menggalang keluarga korban agar tidak main hakim sendiri.

– Melakukan pencarian terhadap terduga pelaku

– Menggalang keluarga terduga pelaku agar memberikan informasi tentang keberadaan terduga pelaku.

Situasi dalam keadaan aman terkendali. (MD/Humas Polres Dompu)

Baja Juga

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

News Feed

Tim Satresnarkoba Polres Dompu Tangkap Dua Terduga Kasus Narkoba Asal Desa Riwo

Jum, 11 Okt 2024 05:47:39am

Dompu, metrodompu.com - Tim Opsnal Satresnarkoba Polres Dompu berhasil meringkus 2 (dua) warga Desa Riwo masing-masing *R* dan *D* diduga sebagai...

Blusukan Paslon BBF – DJ Disambut Teriakan “Ganti Bupati” oleh Warga Dorebara dan Mbawi

Rab, 2 Okt 2024 11:06:16am

Dompu, metrodompu.com - Pasangan Calon Bupati dan Calon Wakil Bupati Dompu, Bambang Firdaus, SE dan Syirajuddin, SH (BBF - DJ) blusukan di Desa...

Open Turnament Kejuaraan Catur Dandim Dompu Cup 1 Digelar

Sel, 1 Okt 2024 01:15:12am

Dompu, metrodompu.com - Dalam rangka memperingati hari ulang tahun TNI ke 79 tahun 2024 Kodim 1614/ Dompu menggelar open turnamen kejuaraan catur se...

SMAN 2 Woja Laksanakan Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila

Sel, 1 Okt 2024 12:15:16am

Dompu, metrodompu.com - Dalam rangka memperingati Hari Kesaktian Pancasila 1 Oktober 2024, SMA Negeri 2 Woja menggelar Upacara.  Upacara yang...

30 Anggota DPRD Dompu Dilantik, Ini Daftar Lengkapnya!

Sen, 30 Sep 2024 06:52:45am

Dompu, metrodompu.com - Rapat Paripurna Istimewa DPRD Kabupaten Dompu, pada Senin, 30 September 2024 dengan agenda Pengambilan Sumpah dan Janji...

100 Penerima Beasiswa D1 Teknik Alat Berat PT STM Berhasil Diwisuda

Sab, 28 Sep 2024 11:53:42am

Sumbawa, metrodompu.com -  Sebanyak 100 orang penerima beasiswa D1 Teknik Alat Berat yang dibiayai PT Sumbawa Timur Mining (STM) di Akademi...

Inilah Sederetan Program Visi Misi BBF – DJ Pro Rakyat Dompu

Rab, 25 Sep 2024 12:58:33pm

Dompu, metrodompu.com - Dalam rangka mewujudkan visi misi Pasangan Calon (Paslon) Bupati dan Wakil Bupati Dompu, Bambang Firdaus, SE - Syirajuddin,...

Ngobrol Pilkada MIO Dompu : “Media dalam Balutan Pesta Demokrasi 2024”

Sel, 24 Sep 2024 12:30:41pm

Dompu, metrodompu.com  - Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Media Independen Online (MIO) Indonesia Kabupaten Dompu dalam waktu dekat menggelar kegiatan...

BPN Dompu Gelar Upacara Peringatan HANTARU 2024 Dengan Penuh Khidmat

Sel, 24 Sep 2024 12:09:54pm

Dompu, metrodompu.com - Selasa, 24 September 2024, bertempat di Halaman Kantor Pertanahan Kabupaten Dompu, dilaksanakan Upacara Pengibaran Bendera...

BBF – DJ Akan Serius Perhatikan Program untuk Kesejahteraan Masyarakat

Sel, 24 Sep 2024 09:44:31am

Dompu, metrodompu.com - Program briliant yang merupakan kabar gembira bagi seluruh masyarakat petani, peternak, nelayan hingga pengusaha UMKM yang...

Berita Terbaru

Kriminal

Pendidikan

Visitor